Resep Cara Membuat Sayur Lodeh Khas Sunda Enak
- Get link
- X
- Other Apps
Cara Membuat Sayur Lodeh Sunda yang Enak
Masakan ini seperti kari tetapi menggunakan sayur sayuran.
Resep Sayur Lodeh Khas Sunda.
Bahab bahan untuk Membuat Sayur lodeh khas sunda.
Bahan sayuran antara lain :
terong ungu 1 buah
kacang pamjang 1 lonjor
labu siam 2 buah
tempe 1 potong tempe
Bumbu yang harus di haluskan :
Bawang merah 6 siung
bawang putih 4 siung
ebi kering 2 sdt rendam air panas ,sampai empuk
kemiri 4 biji
terasi 1 sdt
kencur 3 cm
ketumbar bubuk 1 sdt
garam secukupnya
Bahan tambahan untuk membuat sayur lodeh khas sunda :
lengkuas 4 iris tipis
daun salam 4 lembar
cabe merah iris tipis 3 buah
cabe hijau iris tipis 3 buah
daun bawang 3 batang, potong 2 cm
gula jawa 3 sdt
gula pasir 1 sdm
minyak sayur
santan 300 ml
air 8 gelas.
Cara membuat Sayur Lodeh Sunda Enak :
Semua bahan halus kita haluskan pakai blender ,Tumis bumbu masukkan bahan tambahan , tumis sampai tercium wangi harum.
Masukkan sayuran yang sudah dipotong.
pindahkan ke tempat yang lebih besar tambahkan santan kental dan air.
Masak hingga sayuran empuk dan matang.
angkat dan sayur lodeh Siap di sajikan.
Itulah cara membuat sayur lodeh khas sunda.
- Get link
- X
- Other Apps
Comments
Post a Comment